Selasa, 30 Juni 2015

Komputer dan Pemerintahan

Di zaman yang sangat modern ini teknologi adalah bagian yang tidak akan terlewatkan dalam kehidupan sehari-hari. Teknologi telah menjadi gaya hidup masyarakat sekarang dan menjadi alat untuk memudahkan dalam berbagai macam aktifitas, dimana salah satunya adalah komputer dan internet. Komputer dan internet merupakan bagian dari teknologi yang sangat banyak di gunakan dan dimanfaatkan oleh seluruh masyarakat dunia. Keberadaan komputer dan internet kini telah mempengaruhi banyak bidang-bidang kehidupan.

Pemerintah pada dasarnya adalah pelayan masyarakat, dimana pemerintah setiap waktunya selalu menginginkan perbaikan dalam pelayanan masyrakat sehingga maryarakat bisa merasakan fungsi dari pemerintahan itu sendiri. Dengan perkembangan komputer yang begitu pesat, tentunya pemerintah tidak ketinggalan untuk menjadikan komputer sebagai alat penunjang untuk membantu jalannya fungsi pemerintahan. Dengan digunakan komputer dalam pemerintahan tentunya sangat membantu pemerintah dalam pengolahan data. Berbagai jenis data seperti data kependudukan, perdagangan, kesehatan, industri, pegawai negeri, angkatan bersenjata, dll Berbagai jenis komputer digunakan untuk menunjang administasi pemerintahan.


E-GOVERNMENT

The World Bank Group mendefinisikan e-government sebagai:
E-government mengarahkan untuk penggunakan TI oleh semua agen pemerintahan (seperti WAN, internet, mobile computing) yang mempunyai kemampuan untuk mengubah hubungan dengan masyarakat, bisnis, dan pihak yang terkait dengan pemerintahan.

Definisi lain dari referensi lain: electronic government, or "e-government," el-government adalah merupakan proses transaksi bisnis antara public dan pemerintah dengan menggunakan system secara otomatis dan jaringan internet, yang mengarah pada word wide web) e-government adalah menggunakan teknologi informasi dan komunikasi (ict) untuk mempromosikan pemerintahan yang lebih effisien dan penekanan biaya yang efektif, kemudahan fasilitas layanan pemerintah serta memberikan akses informasi terhadap masyarakat umum, dan membuat pemerintahan lebih bertanggungjawab kepada masyarakat.
Melihat dari dua pengertian di atas saya menyimpulkan, e-government adalah semua kegiatan penyelenggaran pemerintahan yang berbasis elektronik untuk memaksimalkan fungsi kerja pemerintahan dan memberikan transparansi kegiatan pemerintahan kepada masyarakat luas.

TUJUAN E-GOVERNMENT

Memberi kemudahan dan kesederhanaan prosedur, sehingga penerapannya memerlukan perubahan struktur organisasi pemerintahan itu sendiri.

  •  Membentuk hubungan:

  1. G2C (Governmet to Citizen)
  2. G2B (Government to Business)
  3. G2G (Government to Government)


MANFAAT UMUM E-GOVERNMENT

Peningkatan hubungan antara:
  • Pemerintah
  • Pelaku bisnis
  • Masyarakat umum


Adanya keterbukaan (transparansi) maka diharapkan hubungan antara berbagai pihak menjadi lebih baik. Keterbukaan ini menghilangkan saling curiga dan kekesalan dari kesemua pihak.

APLIKASI KOMPUTER DI PEMERINTAHAN

  • Aplikasi kepegawaian
  • Aplikasi di pemerintahan daerah
  • Aplikasi Surat tanda nomor kendaraan bermotor (STNK)
  • Aplikasi perpajakan
  • Aplikasi pertanahan, dll.

JENIS LAYANAN E-GOVERENMENT

Layanan e-Gov yang terintegrasi dapat dipilah dalam tiga level, yaitu:
  • Publikasi, pemerintah secara transparan mempublish ke website segala macam informasi, kebijakan, prosedur, aturan perundangan, aktivitas pemerintahan dsb.
  • Interaksi, pemerintah dan masyarakat dapat melakukan komunikasi dua arah melalui media web maupun email, sebagai upaya mengikut sertakan masyarakat dalam proses pembangunan daerah, tentunya hal ini sangat sejalan dengan semangat otonomi daerah.
  • Transaksi, pemerintah mengikutsertakan masyarakat secara terbuka untuk bertransaksi dengan pemerintah, misalnya dalam hal lelang maupun tender online, lebih jauh lagi pemerintah dapat memfasilitasi masyarakat dengan investor untuk melakukan kegiatan e-business.

KUNCI SUKSES E-GOVERNMENT

Pemanfaatan ICT dalam proses penyelenggaraan pemerintahan:
  • Penggunaan Internet
  • Penggunaan Infrastruktur Telematika
  • Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi
  • Standarisasi Metadata
  • Transaksi dan Pertukaran Data Elektronik
  • Sistem Dokumentasi ElektronikPembangunan Basis Data Terintegrasi
Adanya 5 kategori ketersediaan :
  •  akses jaringan yang dapat dijangkau oleh semua lapisan masyarakat baik medianya (PC,PDA, Mobile Phone dll) maupun tempat aksesnya (Kantor, Kampus, Fasilitas Pemerintah, Warnet, Warintek, dll).
  • kepemimpinan pemerintah dan industri dalam mengusahakan e-government dan e-business.
  • kekuatan hukum dalam melindungi hak intelektual.
  • ketersediaan tenaga kerja yang mendukung e-business.
  • iklim e-business. 
Perubahan Paradigma
ICT hanyalah sebatas tools, namun yang  terpenting dari e-government adalah perubahan paradigma, dari Government Centric menuju Customer Centric sehingga layanan-layanan yang diberikan sesuai dengan apa yang menjadi kebutuhan masyarakat.

HAMBATAN DALAM E‑GOVERNMENT

1. Masalah Pendanaan
  • Sudah tersedia dana, tapi belum tahu bagaimana memanfaatkannya
  • Sudah tersedia dana, perencanaan penggunaannya masih semrawut
  • Dana yang sudah dikeluarkan tidak tepat sasaran
  • Alokasi dana kurang proporsional
  • Perlu metoda untuk optimalisasi dana
2. Infrastruktur (fisik dan non-fisik)
  • Sarana fisik: perangkat hardware, Jaringan telekomunikasi, fasilitas IT lainnya
  • Sarana non-fisik:
  • Perangkat peraturan dan perundang-undangan
  • Kebijakan
3. Masalah Standarisasi
  • Agar proses pelayanan dapat memenuhi syarat-syarat yang ditetapkan
  • Agar proses berjalan secara seragam
  • Agar ada prosedur operasional yg stabil
  • Agar terjadi keunikan dalam identifikasi data dan kemampuan penelusuran data
  • Agar integrasi e-government secara nasional dapat berjalan dengan lancar
4. Sumber Daya Manusia (SDM)
5. Kultur berbagi belum ada.
6. Kultur mendokumentasi belum lazim.
7. Tempat akses yang terbatas.

KESIMPULAN

Dengan di gunakannya teknologi komputer di dalam pemerintahan, artinya komputer memiliki peran penting dalam bidang tersebut. Dengan adanya electronic government, pemerintah dapat lebih mudah melakukan berbagai macam kegiatan pemerintahan. Dengan segala informasi yang dapat di lihat oleh masyarakat, kegiatan pemerintahan akan lebih transparan dan membuat masyarakat menjadi lebih percaya terhadap fungsi pemerintahan.


SUMBER :

http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/PRODI._ILMU_KOMPUTER/WAHYUDIN/e-Goverment_.pdf
http://www2.ukdw.ac.id/kuliah/si/komas/modul3.ppt

8 komentar:

  1. kereen ka artikelnya memang dizaman yang sudah serba internet ini komputer sangat membantu pekerjaan di dalam pemerintahan terimakasih ka Kunjungi website kampus saya ya https://www.atmaluhur.ac.id

    BalasHapus
  2. Terima kasih ,informasinya sangat brmanfaat perkenalkan saya Rama Daniansyah (1622500063),silahkn kunjungi website kami http://www.atmaluhur.ac.id/

    BalasHapus
  3. Terima kasih sudah berbagi ilmu. Dengan adanya E-Goverment lebih memudahkan pemerintah dalam melaksanakan kegiatan pemerintahan dan pelayanan kepada masyarakat. Kenalkan saya astuti ernawati jangan lupa kunjungi web https://www.atmaluhur.ac.id

    BalasHapus
  4. Halo semuanya
    Saya ingin menggunakan media ini untuk membuat Anda semua tahu bahwa mendapatkan pinjaman tidak sesulit dan sesulit yang Anda kira

    Saya Rina Mariana penduduk asli bandung. Indonesia
    Saya mendapat pinjaman dari  ONE BILLION RISING FUND dan proses aplikasi saya mudah, lancar dan mudah dimengerti dan saya telah diberkati sejak saya baru menjadi firma pinjaman dan hidup saya tidak lagi menjadi bahan tertawaan bagi orang-orang, tetapi mereka datang kepada saya sekarang untuk meminta nasihat dan bagaimana membantu mereka secara finansial dan sejauh ini saya telah memperkenalkan cukup banyak orang kepada perusahaan pinjaman dan mereka juga mendapatkan pinjaman dari   ONE BILLION RISING FUND

    Saya akan menyarankan bahwa jika Anda membutuhkan pinjaman dan Anda ingin mendapatkan bantuan karena kami telah mendapatkan bantuan dari  ONE BILLION RISING FUND   kemudian hubungi perusahaan pinjaman melalui gmail di bawah ini dan dapatkan transformasi dalam hidup Anda secara finansial seperti yang kami lakukan
    Mereka yakin, aman, andal, dan terbuka untuk pelanggan
    Mengapa saya menyukai mereka adalah Anda sangat bebas untuk bertanya tentang pinjaman Anda dan layanan mereka 24/7

                                              KONTAK PERUSAHAAN

     Nama Perusahaan ::::::ONE BILLION RISING FUND
    Gmail: onebillionrisingfund@gmail.com

                                 Hubungi saya
    Rina Marian
    rinamariana874@gmail.com

    BalasHapus
  5. Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

    Data pribadi
    negara: Indonesia
    Nama:Queen Jamillah
    Alamat: Nusa Lembongan
    Telepon:+62 856-9328-4991
    WhatsApp:+62 856-9328-4991
    https://twitter.com/queen_jamillah
    e_mail: queenjamillah09@gmail.com
    Sudah dua tahun sekarang saya telah memberikan kesaksian tentang bagaimana saya meminjam Rm.700juta dari Perusahaan Pinjaman Iskandar Lestari dan beberapa orang meragukan saya karena tingkat penipu online saya dapat membuktikan kepada Anda semua bahwa Bunda Iskandar bukan pemberi pinjaman yang curang. telah memberi saya satu hal lagi untuk tersenyum karena setelah menyelesaikan angsuran bulanan pinjaman yang saya pinjam sebelum saya memohon kepada ibu bahwa saya ingin pergi untuk ekspansi bisnis saya lebih lanjut sehingga saya menyerahkan Rp.2,7miliar setelah melalui proses hukum saya transaksi telah disetujui oleh otoritas dan dalam waktu tiga hari proses hukum untuk menyalurkan pinjaman saya ke rekening Bank Rakyat Indonesia saya dicapai dengan mudah. Saya tidak memiliki tantangan dengan Bank Indonesia karena Ms. Iskandar dan tim Manajemen dari ISKANDAR LESTARI LOAN COMPANY telah dianggap sebagai pemberi pinjaman yang sah sehingga tidak ada masalah sama sekali untuk bantuan keuangan, hubungi Pemberi Pinjaman ISKANDAR hari ini
    e_mail: [iskandalestari.kreditpersatuan@gmail.com]

    Waalaikumsalam Warahmatullahi Wabarakatuh.

    BalasHapus
  6. Halo semuanya
    Saya ingin menggunakan media ini untuk membuat Anda semua tahu bahwa mendapatkan pinjaman tidak sesulit dan sesulit yang Anda kira

    Saya Rina Mariana penduduk asli bandung. Indonesia
    Saya mendapat pinjaman dari  ONE BILLION RISING FUND dan proses aplikasi saya mudah, lancar dan mudah dimengerti dan saya telah diberkati sejak saya baru menjadi firma pinjaman dan hidup saya tidak lagi menjadi bahan tertawaan bagi orang-orang, tetapi mereka datang kepada saya sekarang untuk meminta nasihat dan bagaimana membantu mereka secara finansial dan sejauh ini saya telah memperkenalkan cukup banyak orang kepada perusahaan pinjaman dan mereka juga mendapatkan pinjaman dari   ONE BILLION RISING FUND

    Saya akan menyarankan bahwa jika Anda membutuhkan pinjaman dan Anda ingin mendapatkan bantuan karena kami telah mendapatkan bantuan dari  ONE BILLION RISING FUND   kemudian hubungi perusahaan pinjaman melalui gmail di bawah ini dan dapatkan transformasi dalam hidup Anda secara finansial seperti yang kami lakukan
    Mereka yakin, aman, andal, dan terbuka untuk pelanggan
    Mengapa saya menyukai mereka adalah Anda sangat bebas untuk bertanya tentang pinjaman Anda dan layanan mereka 24/7

                                              KONTAK PERUSAHAAN

     Nama Perusahaan ::::::ONE BILLION RISING FUND
    Gmail: onebillionrisingfund@gmail.com

                                 Hubungi saya
    Rina Marian
    rinamariana874@gmail.com

    BalasHapus
  7. Penguji: Farah Agungs
    Addres: Jakarta Indonesia
    farahagungs@gmail.com
    BRI: 1460-01-337001-855
    Pinjaman: Rp150.000.000
    Hubungi: +628246924547

    Nama saya Farah Agungs dari Jakarta. Saya menggunakan media ini untuk memberikan kesaksian atas hasil kerja yang baik dari PERUSAHAAN PINJAMAN RIKA ANDERSON dalam hidup saya. Poin terakhir saya untuk mengucapkan selamat tinggal pada mencari pinjaman adalah ketika Tuhan mengirim saya makanan untuk bisnis dan mata pencaharian saya sampai hari ini.

    Saya melihat seseorang yang memberi kesaksian tentang kredit di Facebook Amalia Amangkurat dengan email amaliaanmangkurat@gmail.com dan Zulaikha Yugesh email zulaikhayugesh@gmail.com jadi saya melamar, RIKA ANDERSON LOAN COMPANY: Whatsapp +19147057484 memberi saya pinjaman Rp150.000.000 dan mentransfernya langsung ke rekening bank BRI saya baru-baru ini. Saya hanya bisa memberikan kesaksian online karena saya tahu ada banyak orang di luar sana yang sangat membutuhkan, dan dengan suku bunga rendah.

    Jangan buang waktu lagi untuk melunasi hutang dan tagihan Anda dengan bantuan RIKA ANDERSON LOAN COMPANY. Anda dapat bergabung dengan ibu melalui rikaandersonloancompany@gmail.com, dia adalah ibu yang baik dan berbudi luhur, jadi jangan takut untuk bertemu dengannya untuk meminta bantuan. Jika Anda memiliki keraguan atau ketakutan, Anda dapat menghubungi saya melalui farahagungs@gmail.com.

    CEO Perusahaan Pinjaman RIKA ANDERSON
    Whatsapp: +1 (323) 689-3663
    Situs web: rikaandersonloancompany.webs.com
    Email PERUSAHAAN: rikaandersonloancompany@gmail.com

    BalasHapus
  8. Halo semuanya, saya Rika Nadia, saat ini tinggal orang Indonesia dan saya warga negara, saya tinggal di JL. Baru II Gg. Jaman Keb. Lama Utara RT.004 RW.002 No. 26. Saya ingin menggunakan media ini untuk memberikan saran nyata kepada semua warga negara Indonesia yang mencari pinjaman online untuk berhati-hati karena internet penuh dengan penipuan, kadang-kadang saya benar-benar membutuhkan pinjaman , karena keuangan saya buruk. statusnya tidak begitu baik dan saya sangat ingin mendapatkan pinjaman, jadi saya jatuh ke tangan pemberi pinjaman palsu, dari Nigeria dan Singapura dan Ghana. Saya hampir mati, sampai seorang teman saya bernama EWITA YUDA (ewitayuda1@gmail.com) memberi tahu saya tentang pemberi pinjaman yang sangat andal bernama Ny. ESTHER PATRICK Manajer cabang dari Access loan Firm, Dia adalah pemberi pinjaman global; yang saya hubungi dan dia meminjamkan saya pinjaman Rp600.000.000 dalam waktu kurang dari 12 jam dengan tingkat bunga 2% dan itu mengubah kehidupan seluruh keluarga saya.

    Saya menerima pinjaman saya di rekening bank saya setelah Nyonya. LADY ESTHER telah mentransfer pinjaman kepada saya, ketika saya memeriksa saldo rekening bank saya dan menemukan bahwa jumlah Rp600.000.000 yang saya terapkan telah dikreditkan ke rekening bank saya. dan saya punya buktinya dengan saya, karena saya masih terkejut, emailnya adalah (ESTHERPATRICK83@GMAIL.COM)

    Jadi untuk pekerjaan yang baik, LADY ESTHER telah melakukannya dalam hidup saya dan keluarga saya, saya memutuskan untuk memberi tahu dan membagikan kesaksian saya tentang LADY ESTHER, sehingga orang-orang dari negara saya dan kota saya dapat memperoleh pinjaman dengan mudah tanpa stres. Jadi, jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi LADY ESTHER melalui email: (estherpatrick83@gmail.com) silakan hubungi LADY ESTHER Dia tidak tahu bahwa saya melakukan ini tetapi saya sangat senang sekarang dan saya memutuskan untuk memberi tahu orang lain tentang dia, Dia menawarkan semua jenis pinjaman baik untuk perorangan maupun perusahaan dan juga saya ingin Tuhan memberkati dia lebih banyak,

    Anda juga dapat menghubungi saya di email saya: (rikanadia6@gmail.com). Sekarang, saya adalah pemilik bangga seorang wanita bisnis yang baik dan besar di kota saya, Semoga Tuhan Yang Mahakuasa terus memberkati LADY ESTHER atas pekerjaannya yang baik dalam hidup dan keluarga saya.
    Tolong lakukan dengan baik untuk meminta saya untuk rincian lebih lanjut tentang Ibu dan saya akan menginstruksikan, dan ada bukti pinjaman, hubungi LADY ESTHER melalui email: (estherpatrick83@gmail.com) Terima kasih semua

    BalasHapus