Minggu, 03 Mei 2015

Program Perulangan Pada Visual Basic

Tulisan kali ini yaitu tentang membuat sebuah program perulangan pada visual basic, untuk membuatnya pertama-tama buat form seperti pada gambar berikut :

Form Bilangan Ganjil






Berikutnya kita mulai membuat coding untuk perintah tombol Proses. klik 2 kali pada command button Proses. Lalu, buat codingan seperti pada gambar dan output yang keluar adalah:



Kita juga bisa membuat program perulangan yang menghasilkan nilai ganjil yaitu degan cara menambahkan kodingan seperti pada gambar berikut, Setelah itu, jalankan program nya dengan tombol F5. Dan output yang keluar adalah seperti pada gambar berikut :



Untuk menghasilkan output bernilai genap kita bisa gunakan form yang ada pada “Form Bilangan Ganjil”, lalu ubah codingan untuk tombol proses nya seperti pada gambar berikut :



Dan ketika di Run, akan menghasilkan :


Untuk tombol Reset, buat codingan seperti gambar berikut :


Dan bila di klik reset akan menghapus semua ketikan dan output  seperti gambar dibawah:


*tombol Reset dimaksudkan untuk menghapus inputan hasil yang sudah ada (di proses).

sekin, semoga bermanfaat....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar